Pantai Payangan, Anda suka berlibur? Sedang mencari tempat pelepas penat dari aktifitas harian ? Pantai mungkin bisa jadi jawaban tepat untuk tempat berlibur anda. Selain menyejukkan mata dengan pemandangan asri, menikmati keindahan pantaimemang tidak pernah membosankan. Banyak hal yang bisa anda lakukan di pantai, seperti piknik, berwisata kuliner, fotografi atau menikmati permainan air yang tersedia.
Jember, salah satu kabupaten di Jawa Timur, terkenal pula dengan pantai-pantai memukaunya loh… Sebut saja Papuma, Pantai Watu Ulo, atau Pantai Puger. Nah, tapi kali ini, yang kami bahas adalah Pantai Payangan. Pantai Memukau dengan Padang Sabana yang tidak boleh anda lewatkan jika sedang berkunjung ke Jember.
Pantai Payangan memiliki 3 spot pantai yang siap memukau anda. Pertama, pantai yang berada di utara, dengan bibir pantai dan lengkungan pasir hitam. Kedua, pantai di sisi tengah dengan bebatuan cantik yang sekilas mengingatkan kita pada Pantai Belitong tempat syuting Laskar Pelangi. Batu-batu ini sering dijadikan pijakan untuk melompat ke air. Dan ketiga, pantai di sisi selatan dengan hamparan padang sabana yang biasa diguna kan sebagai area piknik untuk mendirikan tenda. Padang Sabana ini juga berfungsi sebagai tempat parker perahu nelayan.
Pantai Payangan memiliki 3 spot pantai yang siap memukau anda. Pertama, pantai yang berada di utara, dengan bibir pantai dan lengkungan pasir hitam. Kedua, pantai di sisi tengah dengan bebatuan cantik yang sekilas mengingatkan kita pada Pantai Belitong tempat syuting Laskar Pelangi. Batu-batu ini sering dijadikan pijakan untuk melompat ke air. Dan ketiga, pantai di sisi selatan dengan hamparan padang sabana yang biasa digunakan sebagai area piknik untuk mendirikan tenda. Padang Sabana ini juga berfungsi sebagai tempat parkir perahu nelayan.
Selain 3 spot pantai yang cantik, di Pantai Payangan anda juga disuguhkan 3 bukit dan 1 pulau, yang tentu akan menambah keeksotisan pantai ini. Jika anda ingin melihat pemandangan pantai dari ketinggian anda bisa mendaki bukit ini. Selain pemandangan pantai dari ketinggian, di bukit anda juga akan disuguhkan pemandangan indah berupa hamparan hijau rerumputan. Tak perlu khawatir, saat anda mulai lelah menanjak, anda bisa beristirahat di gazebo yang telah disediakan.
Warung-warung sekitar yang menyediakan menu makanan laut, dan masih banyak lagi.
Pantai Payangan bisa ditempuh dengan kendaraan pribadi mobil ataupun motor, namun bagi anda yang suka melancong dengan jalan kaki, atau menggunakan angkutan umum, Payangan hanya bisa di akses dengan Ojek, karena masih belum ada angkutan umun yang melayani rute ke Pantai Payangan.
Untuk harga, anda tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam. Untuk pengendara sepeda motor anda cukup mengeluarkan Rp. 5000,- untuk parkir dan biaya masuk, sementara untuk pengendara mobil anda perlu mengeluarkan uang Rp. 10. 000 (harga bisa berubah sewaktu-waktu). Jika anda ingin menaiki bukit, anda perlu membayar lagi sebesar Rp. 5000 per orangnya.
Nah, tunggu apalagi? Ayo telusuri keindahan Pantai Payangan ini… Dijamin nggak nyesel. Meski begitu, saat berkunjung tetap utamakan kebersihan yaa…. Buanglah sampah pada tempatnya, dan tetap jaga keasrian dan keindahan Pantai.
Jember, salah satu kabupaten di Jawa Timur, terkenal pula dengan pantai-pantai memukaunya loh… Sebut saja Papuma, Pantai Watu Ulo, atau Pantai Puger. Nah, tapi kali ini, yang kami bahas adalah Pantai Payangan. Pantai Memukau dengan Padang Sabana yang tidak boleh anda lewatkan jika sedang berkunjung ke Jember.
Pantai Payangan, Jember | source image : @farnsygr |
Pantai dengan Padang Sabana di Jember yang Wajib Anda Kunjungi
Meski belum sepopuler Pantai Putih Malikan (Papuma), tapi Pantai Payangan juga tidak kalah cantik loh. Anda akan disuguhkan pemandangan apik yang tidak bisa anda dapatkan di tempat lain.Pantai Payangan terletak di Dusun Payangan, Desa Sumberejo, Kecamatan Ambulu, Kabupaten Jember. Rute Perjalanan yang bias di tempuh dengan mengikuti rute dari kota ke Ambulu. Sampai perempatan Ambulu, keselatan mengikuti petunjuk ke Pantai Watu Ulo.Lalu ikuti jalan sampai mentok.Jika anda kesulitan, anda bisa bertanya ke warga sekitar, karena rute menuju Pantai Payangan sendiri sebenarnya cukup mudah.Pantai Payangan memiliki 3 spot pantai yang siap memukau anda. Pertama, pantai yang berada di utara, dengan bibir pantai dan lengkungan pasir hitam. Kedua, pantai di sisi tengah dengan bebatuan cantik yang sekilas mengingatkan kita pada Pantai Belitong tempat syuting Laskar Pelangi. Batu-batu ini sering dijadikan pijakan untuk melompat ke air. Dan ketiga, pantai di sisi selatan dengan hamparan padang sabana yang biasa diguna kan sebagai area piknik untuk mendirikan tenda. Padang Sabana ini juga berfungsi sebagai tempat parker perahu nelayan.
Pantai Payangan memiliki 3 spot pantai yang siap memukau anda. Pertama, pantai yang berada di utara, dengan bibir pantai dan lengkungan pasir hitam. Kedua, pantai di sisi tengah dengan bebatuan cantik yang sekilas mengingatkan kita pada Pantai Belitong tempat syuting Laskar Pelangi. Batu-batu ini sering dijadikan pijakan untuk melompat ke air. Dan ketiga, pantai di sisi selatan dengan hamparan padang sabana yang biasa digunakan sebagai area piknik untuk mendirikan tenda. Padang Sabana ini juga berfungsi sebagai tempat parkir perahu nelayan.
Selain 3 spot pantai yang cantik, di Pantai Payangan anda juga disuguhkan 3 bukit dan 1 pulau, yang tentu akan menambah keeksotisan pantai ini. Jika anda ingin melihat pemandangan pantai dari ketinggian anda bisa mendaki bukit ini. Selain pemandangan pantai dari ketinggian, di bukit anda juga akan disuguhkan pemandangan indah berupa hamparan hijau rerumputan. Tak perlu khawatir, saat anda mulai lelah menanjak, anda bisa beristirahat di gazebo yang telah disediakan.
Fasilitas Yang Tersedia di Pantai
Anda tidak perlu khawatir dengan fasilitas yang tersedia di pantai ini. Fasilitas yang tersedia di pantai ini diantaranya toilet, tempat parkir, camping ground –Padang Sabana yang berada di sisi selatan,Warung-warung sekitar yang menyediakan menu makanan laut, dan masih banyak lagi.
Pantai Payangan bisa ditempuh dengan kendaraan pribadi mobil ataupun motor, namun bagi anda yang suka melancong dengan jalan kaki, atau menggunakan angkutan umum, Payangan hanya bisa di akses dengan Ojek, karena masih belum ada angkutan umun yang melayani rute ke Pantai Payangan.
Untuk harga, anda tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam. Untuk pengendara sepeda motor anda cukup mengeluarkan Rp. 5000,- untuk parkir dan biaya masuk, sementara untuk pengendara mobil anda perlu mengeluarkan uang Rp. 10. 000 (harga bisa berubah sewaktu-waktu). Jika anda ingin menaiki bukit, anda perlu membayar lagi sebesar Rp. 5000 per orangnya.
Nah, tunggu apalagi? Ayo telusuri keindahan Pantai Payangan ini… Dijamin nggak nyesel. Meski begitu, saat berkunjung tetap utamakan kebersihan yaa…. Buanglah sampah pada tempatnya, dan tetap jaga keasrian dan keindahan Pantai.